18 Nov 2009

Problem Solving

Ciri-ciri manager yang Efektif
1. Terorganisir.
2. Manager " Memeriksa ".
3. Terampil mengambil keputusan.
4. Terampil mengamankan pelaksanaan tindakan.

Analisis situasi
1. Mengenali masalah/Identifikasi masalah.
2. Memisah-misahkan masalah kompleks ke dalam masalah tunggal.
3. Menentukan skala prioritas.
4. Merencanakan pemecahan masalah (Analisis Keputusan & Analisis Persoalan Potensial).

Analisis Persoalan
1. Merinci persoalan penyimpangan dengan membandingkan FAKTA & NON FAKTA.
2. Mencari sebab-sebab yang mungkin (perubahan & perbedaan).
3. Mencari sebab yang paling mungkin dengan cara mencocokan FAKTA & NON FAKTA.

Analisis keputusan
Langkah-langkah sbb:
1. Mendiskripsikan Keputusan.
2. Mengembangkan Sasaran (Objectives).
3. Menggolongkan Sasaran kedalam MUTLAK & KEINGINAN.
4. Memberi Pembobotan Sasaran Keinginan.
5. Mengembangkan Alterntif.
6. Menguji Setiap Alternatif.
7. Memilih Alternatif Terbaik.
8. Mempertimbangkan Konsekuensi Negatif.

Analisis persoalan (Peluang Potensial).
Langkah-langkah sbb :
1. Merumuskan Situasi.
2. Menentukan Daeah Kritis.
3. Meramalkan Persoalan (Peluang) Potensial.
4. Meramalkan Sebab-sebab yang Mungkin.
5. Menentukan Tindakan Pencegahan dan Penanggulangan.
6. Merencanakan Pemicu dan Sistem InfoĊ•masi.